Laman

Rabu, 04 April 2012

UBI (KETELA POHON) dan KENTUT

Bila makan ubi (Manihot utilissima Pohlatau nasi gandum yang mengadung banyak tajin dan serat, akan terbentuk gas metan saat proses pencernaan sehingga seringkali kentut kencang bunyinya, namun tidak begitu berbau, akan tetapi, bila daging yang mengandung protein memasuki lambung, hidrogen serta zat indol dan scatol terbentuk, meski gasnya tidak banyak dan suara kentutnya kecil, tetapi baunya luar biasa menyengat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar